Sabtu, 20 September 2008

MANGIR sebagai Penghalus Kulit

Benarkah Mangir Dipergunakan untuk Menghaluskan Kulit ? Bagaimana Cara Membuatnya?

Benar, bahkan selain untuk menghaluskan kulit, mangir juga berfungsi untuk mengatkan sel-sel kulit yang telah mati, mengharumkan kulit dan melenturkannya. Bahan yang di gunakan untuk membuat mangir adalah tiga jari rimpang temu giring , tiga jari rimpang kunyit, dua sendok makan bubuk krangeyan (lempaung), satu butir atal, dan satu sendok makan beras.

Cara membuatnya, temu giring dan kunyit dikupas lalu dicuci hingga bersih. Campurkan dua sendok makan bubuk krangeyan dan beras. Tumbuk campuran tadi sampai halus. Padatkan ramuan tadi dengan mencampur satu butir atal. Setelah padat, ramuan bisa digunakan sebagai mangir.

Cara memakainya, campur dengan sedikit air, kemudian oleskan di bagian tubuh. Biarkan hingga kering, lalu siram dengan air hangat. Untuk memperolah hasil yang maksimal, lakukan secara rutin dua kali seminggu.


Produk Toko Marwa untuk penghalus kulit :

1. Sabun Mangir

2. Kapsul Osteofit

3. Minyak zaitun Le Riche

4. Cream zaitun

5. Lulur Putri Kraton


4 komentar:

chai mengatakan...

wah makasi bgt ya buat infonya... n_n

Blog SEO Tutorial mengatakan...

infonya sangat bermanfaat terima kasih ya.

obat amandel mengatakan...

Terima kasih infonya sangat bermamfaat.

obat gatal bernanah mengatakan...

bang saya ada herbal bio nigell bisa tukaran kah