Bahan-bahan
Sepuluh lembar daun buntut tikus, sembilan lembar daun tapak liman, empat belas lembar daun sumbang colok,
Cara membuat
Semua bahan dicuci sampai bersih. Kemudian rebus dalam tiga gelas air sampai tersisa satu gelas.
Cara memakai
Setelah dingin, air rebusan diminum tiga kali sehari dengan dosis setengah gelas sekali minum.
Bahan-bahan
Tiga lembar daun simbar menjangan dan garam.
Cara membuat dan memakai
Daun simbar menjangan dicuci dan ditumbuk halus. Tuangkan empat sendok makan air masak dan garam sebesar biji asam. Remas-remas campuran tersebut. Tambahkan air secukupya dan gunakan untuk cebok dua kali sehari.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar